Loker Salatiga PT Majoo Teknologi Indonesia Terbaru 2023 Hari Ini Sebagai Sales Executive – Semarang

Website karirbersama PT. Majoo Teknologi Indonesia

info loker Salatiga hari ini, info loker Salatiga 2022, lowongan kerja bumn Salatiga, info lowongan Salatiga, loker bumn, loker Salatiga, lowongan Salatiga, karir Salatiga lowongan kerja Salatiga,loker Salatiga 2023, loker Salatiga terbaru, olx loker Salatiga,info loker Salatiga,loker Salatiga hari ini

Loker Salatiga PT Majoo Teknologi Indonesia Terbaru 2023 Hari Ini Sebagai Sales Executive – Semarang – Established in 2019, majoo is headquartered in Jakarta, with tech offices in Malang, supporting teams in 60 cities, and sales representatives in more than 100 cities across Indonesia.

Since its launch, majoo Indonesia has acquired over 25,000 active merchants with best-in-market 12-month retention and 250% growth during this pandemic, demonstrating its products’ quality and market fit. Presently, majoo has processed over 100 million transactions worth US$ 600 million for MSMEs in more than 600 cities in Indonesia across a diverse range of businesses from F&B to laundromats and convenience stores.

Loker Salatiga PT Majoo Teknologi Indonesia Terbaru 2023 Hari Ini Sebagai Sales Executive – Semarang

Keuntungan

  • BPJS
  • Gaji Pokok, Tunjangan, Komisi, dan Bonus
  • Jenjang Karir

Deskripsi Pekerjaan

Tentang majoo

majoo mengedepankan semangat untuk terus bergerak maju dan menjadi lebih baik dari waktu ke waktu. Kami juga berkomitmen menjalankan tiga core values untuk mendukung misi majoo, yaitu Faster Better, Disruptive Innovation, dan Social Impact, sembari memberikan apresiasi kepada majoonians/team yang berprestasi dan memberikan kesempatan untuk talent muda memberikan social impact kepada UMKM Indonesia. Majoo memiliki misi untuk mencari talent yang baik dan berpotensi di seluruh nusantara (misi mendigitalisasi UMKM Indonesia hingga pelosok melalui sales executive)

Sebagai majoonians Sales Executive, kamu berkesempatan untuk bertemu langsung dengan UMKM Indonesia, memahami operasi bisnisnya, dan tentunya membantu mereka untuk naik kelas.

Jadi, sudah siap untuk membuat dampak baik bersama majoonians yang gesit, seru, dan selalu bersemangat?

Saatnya ambil langkah majumu dan hasilkan inovasi bersama kami!

Deskripsi Pekerjaan

  1. Meningkatkan penjualan dengan cara mengumpulkan potential leads, mengakuisisi customer baru dan mempertahankan customer lama, termasuk diantaranya melakukan kunjungan dan presentasi produk sesuai kebutuhan calon customer.
  2. Menggunakan CRM untuk pelaporan aktivitas harian.
  3. Berkolaborasi dengan sales leader atau divisi lain untuk program-program peningkatan penjualan.
  4. Penempatan Semarang Kota dan Semarang Kabupaten

Kualifikasi

  • Pendidikan minimal SMA atau sederajat
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang sales minimal 1 tahun
  • Memiliki kendaraan pribadi dan SIM-C (minimal)
  • Aktif dalam komunitas atau organisasi akan menjadi nilai tambah
  • Komunikatif, bisa bekerjasama dalam tim, dan menyukai bekerja di lapangan
  • Mempunyai smartphone
  • Aktif dalam bersosial media

Kompensasi dan Benefit

  • Take Home Pay hingga Rp. 6.000.000 (setelah lulus masa training)
  • Tunjangan transportasi & aktivitas hingga Rp 1.000.000
  • Tambahan komisi hingga 10%
  • Bonus performa hingga 500.000
  • Akses BPJS Ketenagakerjaan
  • Tunjangan kesehatan dari BPJS – Kesehatan dan telemedicine
  • Peluang pengembangan & jenjang karir yang tinggi

Fasilitas

Tools Kit (Tablet, brosur, bluetooth printer, dan lanyard)

To apply for this job please visit www.jobstreet.co.id.